Profil Sekolah
SLB Fajar Harapan berdiri pada tagal 11 Nopember 1993 dibawah naungan yayasan Pendidikan dan sosial Fajar Harapan. SLB Fajar Harapan
1. Ibu Juli Setyaningsih, S.Pd
2. Ibu. Nerita Sandrawati, S.Pd
3. Suharyati, S.Pd
Dengan Murid pertama 6 orang dan beralamat di Griya kebraon Tengah XIX/Fk.04 Surabaya
Pada perkembangan SLB Fajar Harapan mendapat Bantuan sebidang tanah oleh PT. Kusuma Kartika Internusa/ developer Perumahan Kebraon dengan campur tangan Lions Club Kencana dan Lions Club Surya dibangunlah Gedung SLB fajar Harapan Surabaya
Dari Tahun ketahun terus berkembang dengan jumlah murid dan guru yang bertambah.
Dan jumlah guru sebanyak PNS 5 orang dan Guru tetap Yayasan 4 orang dan Guru tidak tetap 4 orang yaitu Tata kencantikan, lukis , tari dan guru agama Kristen. Sedangkan jumlah murid 30 orang.
SLB Fajar Harapan dibawah koordinasi dinas pendidikan provinsi Jawa Timur.
Mewujudkan warga sekolah yang SMART (Santun, Mandiri, Aktif, Religius, Terampil) dan membangun Profil Pelajar Pancasila
Managed By ABK Istimewa
@2022 - 2025